
Jika kita ingin memancing ikan bawal, maka kita harus mengetahui bagaimana cara menancingnya dengan baik serta rangkaian pancing ikan yang benar karena ikan bawal mempunyai gigi yang tajam sehingga dapat memutuskan tali pancing jika kita tidak mengetahui cara merangkai pancing ikan bawal.