
Permintaan ikan lele konsumsi semakin meningkat di kota Samarinda. Konsumsi ikan lele di Kota Samarinda semakin meningkat dari waktu ke waktu karena menjamurnya warung atau rumah makan yang menawarkan berbagai menu masakan berbahan ikan lele. Saat ini para peternak ikan lele konsumsi mengaku bahwa mereka kewalahan dalam melayani permintaan konsumen. Pasalnya, di tingkat budidaya bibit lele juga mengaku kekurangan pasokan bibit.